Kelebihan Suspensi Udara Dan Biaya Modifikasinya

Kelebihan utama dari teknologi air suspension adalah memiliki setting ketinggian, sehingga pengemudi bisa menyesuaikan kebutuhan dari kondisi jalan, geografis dan iklim yang dilalui. Mungkin sering kita jumpai bus saat bereda dalam garasi sedang melakukan setting / penyetelan  air suspension, mungkin menurunkan atau menaikkan tinggi rendahnya. Hal ini mampu menambah tingkat kenyamanan dan keamanan penumpang, sehingga penumpang merasa puas dengan fasilitas yang ditawarkan jasa transportasi tersebut. Itulah kelebihan utama dari air suspension yang dirancang bisa menyesuaikan tingkat ketinggian dan kenyamanan bagi penumpang.
Secara umum air suspension bisa diaplikasikan dari berbagai type kendaraan, akan tetapi harus benar-benar melalui tahan perhitungan, dan penyesuaian terlebih daluhu. Pemasangan air suspensi  adalah bagian dari modifikasi bukan bawaan pabrikan jadi perlu sekali perhitungan yang tepat untuk penempatan air suspensi di rangka dan body mobil.
Biaya yang dibutuhkan untuk pemasangan air suspension untuk mobil seperti jenis Sedan,MPV dan SUV yakni kisaran 40 – 50juta,untuk kendaraan besar seperti bus dan trailer berada di kisaran 90 – 120juta.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Komponen Utama Air suspension

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN AIR SUSPENSION

Sejarah Air Suspension